Pasti Anda sudah mengenal tentang Windows, Linux, dan teman - temannya kan . . . ?
Ya "Mereka" semua adalah beberapa OS yang sering kita pakai dalam kehidupan sehari - hari.
OS itu sendiri kita kenal dengan nama "Sistem Operasi".
Nah, apa sih Sistem Operasi itu sendiri.....???
Sistem Operasi menyediakan sebuah program dasar yang akan dijalankan pertama kali oleh program yang lainnya. Untuk sebuah sistem yang besar, OS memiliki tugas dimana OS itu sendiri bertugas untuk mengatur program aplikasi berbeda yang berjalan dalam waktu yang hampir bersamaan tanpa boleh adanya kejadian tubrukan antara satu dengan yang lainnya.
Sistem Operasi dapat di bagi menjadi beberapa kelompok diantaranya sebagai berikut :
1. Multi-user
2. Multitasking
3. Multiprocessing
4. Multithreading
5. Real time
Sekian penjelasan mengenai Sistem Operasi . . . .
Semoga bisa bermanfaat bagi yang membacanya
Sampai ketemu di sesi berikutnya
Adios Permios
Hatur Nuhun
Terima Kasih
Thank you
Arigatou
Wassalam........
Tidak ada komentar:
Posting Komentar